Tinjauan Buku: Dekolonisasi Filologi (di) Indonesia
  • Tanggal Post: 2019-03-05
...
  • JUMANTARA
  • Abimardha Kurniawan
Jejak Tarekat Naqsyabandiyah di Indonesia dalam Naskah \"Risālata \'L Badī‘Iyyah Fī Tharīqati \'N Naqsyabandiyyati \'L-‘Āliyah\"
  • Tanggal Post: 2019-03-05

Jejak sejarah panjang perkembangan kebudayaan manusia dapat ditilik dari peninggalan dokumen naskah lama. Di Indonesia pun, perkembangan Islam Nusantara terdokumentasikan dalam berbagai naskah lama. Naskah Risālata 'l...

  • JUMANTARA
  • Nurhayati
  • Naskah Kuno
Keberagaman Surat Emas dalam Politik dan Dagang: Diplomasi Raja-Raja di Indonesia
  • Tanggal Post: 2019-03-05

Indonesia sebagai sebuah bangsa sudah dirintis sejak abad ke-14 M dimulai dari Sumpah Palapanya Gadjah Mada sampai perlawanan berbagai kerajaan--pusat kekuasaan. Untuk merealisasikan wujud bangsa Indonesia raja-raja pada ma...

  • JUMANTARA
  • Mu’jizah
  • Naskah Kuno
Ilustrasi Manusia Ulul Albab dalam Naskah Wawacan Dewa Ruci
  • Tanggal Post: 2019-03-05

Naskah (manuscript) merupakan salah satu sumber primer dalam penelitian humaniora, dan filologi merupakan alat untuk mengkaji dan menggali naskah. Naskah sebagai karya sastra, sejatinya lahir dari sebuah potret sosial yang ...

  • JUMANTARA
  • Nuri Aliyah Mustika Ati
  • Naskah Kuno
Adam dan Hawa dalam Karya Melayu dan Arab: Kajian Teks Seribu Masa’il
  • Tanggal Post: 2019-03-05

Seiring hubungan Nusantara dan Timur Tengah yang semakin menguat, seiring itu pula pengaruh literatur-literatur Arab pada literatur Melayu menunjukkan bentuk model yang baru. Salah satu cerita yang cukup terkenal adalah cer...

  • JUMANTARA
  • Mohammad Rokib dan Lutfiyah Alindah
  • Naskah Kuno
Kajian Resepsi Terhadap Teks Alkitābu ˋS-Safīnah
  • Tanggal Post: 2019-03-05

Teks Alkitābu ˋs-Safīnah berisi tentang ajaran fikih ibadah mazhab Imam Syafi’i. Berdasarkan inventarisasi naskah, Alkitābu ˋs-Safīnah merupakan satu-satunya Alkitābu ˋs-Safīnah yang ditulis dalam versi terje...

  • JUMANTARA
  • Istichomatul Chosanah, Asep Yudha Wirajaya
  • Naskah Kuno
Surat Pengunduran Diri Sultan Sepuh VII Cirebon: Suatu Kajian Filologis
  • Tanggal Post: 2019-03-05

Semasa menjabat (periode 1791-1816), Sultan Sepuh VII Cirebon, Sultan Tajul Ngaripin Mohamad Joharidin, termasuk aktif berkorespondensi dengan para pejabat kolonial. Salah satunya adalah surat tertanggal 8 April 1812 yang d...

  • JUMANTARA
  • Hazmirullah, Titin Nurhayati Ma’mun, Undang A. Darsa
  • Naskah Kuno
Gatra Wayang Purwa ‘Kyai Jimat’ Gaya Pakualaman dan Interelasi dalam Ilustrasi Naskah Koleksi Pakualaman
  • Tanggal Post: 2019-03-05

Artikel ini membicarakan tentang aspek interelasi antara bentuk wayang koleksi Pakualaman dengan ilustrasi wayang dalam beberapa manuskrip karya sastra. Pakualaman, sebagai salah satu kerajaan di Jawa yang mengembangkan sis...

  • JUMANTARA
  • R. Bima Slamet Raharja
  • Naskah Kuno
PerpusnasPerpustakaan NasionalBuku TerbaruPerpusnas RIPerpustakaan Nasional Republik IndonesiaKoleksi Digital

Copyright 2022 © National Library Of Indonesia

Number of visitor: NaN